10 Link Twibbon Hari Kebangkitan Nasional 2023 dan Cara Pakainya

Rekha Anstarida
Rekha Anstarida
Diperbarui 20 Mei 2023 08:54 WIB
Jakarta, MI - Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) diperingati pada tanggal 20 Mei setiap tahunnya. Hari Kebangkitan Nasional dirayakan untuk memperingati lahirnya organisasi Boedi Oetomo, yang didirikan oleh Sutomo dan para mahasiswa di STOVIA pada 20 Mei 1908. Organisasi ini digagas oleh Wahidin Sudirohusodo. Tema Hari Kebangkitan Nasional 2023 adalah "Semangat untuk Bangkit". Untuk memperingatinya, Anda bisa pasang Twibbon Hari Kebangkitan Nasional 2023 dan membagikannya di media sosial. Berikut Link Twibbon Hari Kebangkitan Nasional 2023. Link Twibbon 1  Link Twibbon 2 Link Twibbon 3  Link Twibbon 4  Link Twibbon 5  Link Twibbon 6  Link Twibbon 7  Link Twibbon 8  Link Twibbon 9  Link Twibbon 10  Cara menggunakan Twibbon Hari Kebangkitan Nasional 2023. Klik link salah satu twibbon. Pilih “Select Image” untuk memilih foto yang akan digunakan. Selanjutnya unggah foto. Tunggu beberapa saat kemudian klik “Download” untuk mengunduh twibbon. Twibbon yang sudah diunduh dapat dibagikan ke berbagai media sosial, seperti WhatsApp, Instagram, Facebook, dan lain sebagainya.