DPR Pilih 5 Pimpian KPK Kikis Sifat Independensi

Rizky Amin
Diperbarui
6 Februari 2025 21:45 WIB

Jakarta, MI - Ketua Dewan Nasional SETARA Institute, Hendardi menilai keputusan DPR RI memilih lima pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dari unsur kepolisian, kejaksaan, hakim dan mantan anggota BPK, secara politik telah mengikis sifat independensi KPK, sebagai lembaga negara yang masuk kategori constitutional important body dan independen.
Video Sebelumnya
KPK 'KO' Lawan Paman Birin
Video Selanjutnya
Drama Gubernur Bengkulu Pakai Rompi Polantas, Tersangka Korupsi!
Check icon
URL Berhasil disalin