Tiga KEK Baru untuk Bangkitkan Perekonomian

Rizky Amin
Rizky Amin
Diperbarui 7 Februari 2025 23:23 WIB
Tiga KEK Baru untuk Bangkitkan Perekonomian
Infografis - Tiga KEK Baru untuk Bangkitkan Perekonomian

Jakarta, MI - Dewan Nasional Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) menyetujui pembentukan tiga KEK baru, Rabu (29/5). Pembangunan KEK ini untuk membangkitkan perekonomian di berbagai wilayah dan menciptakan lapangan kerja.